Satlantas Polres Pidie Melaksanakan Pembagian&Penyebaran Browsur Larangan Konsumsi Obat Sirub Pada Anak-anak

Tribratanewspolrespidie.id /

Personil satyan Lalulintas Polres Pidie melaksanakan himbauan serta membagikan browsur tentang larangan konsumsi obat sirup pada anak-anak. Minggu, 23/10/2022.

Dengan adanya kegiatan tersebut bisa menyikapi temuan pada anak yang terus bertambah berdasarkan arahan Pemerintah dan Kapolri.

Satlantas Polres Pidie melaksanakan sosialisasi Larangan penggunaan obat Syrub melalui kegiatan Pembagian dan penyebaran Brosour dengan sasaran tempat2 keramaian yang ada di Kota Sigli Kab. Pidie.

Kegiatan tersebut bertujuan untuk meningkatkan kepatuhan masyarakat khususnya orang tua terhadap kebijakan pemerintah dalam temuan penyakit saat ini.

About Indra Humas

Check Also

Kapolres Pidie Ajak Masyarakat Berperan Aktif Jaga Keamanan dan Ketertiban Selama PON XXI

Tribratanewspolrespidie.id / Sigli – Kapolres Pidie AKBP Jaka Mulyana, SIK, MIK mengajak seluruh elemen masyarakat …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

error: MAAF, ARTIKEL INI DILINDUNGI ADMIN !!!